Sabtu, 04 Februari 2012



Baiklah dipostingan kali ini ideini akan mencoba berbagi Tutorial Blogging, yaitu Cara Membuat Scroll Pada Kotak Komentar, sudah tahu kotak komentarkan? Nah bayangkan jika blog kamu memiliki banyak sekali komentar, dan tidak kamu pasang scroll, apa yang terjadi? Pastinya postingan dan komentarnya bakalan memanjang kebawah sampai footernya tidak kelihatan, selain itu jika memiliki komentar yang terlalu panjang, itu akan mengurangi keindahan penampilan blog, untuk itu tutorial Cara Membuat Scroll Pada Kotak Komentar ini digunakan agar itu semua tidak terjadi, nah langsung saja ini dia Cara Membuat Scroll Pada Kotak Komentar :

  • Login ke Blogger.com
  • Pilih Rancangan => Edit HTML =>
  • Centang Expand Template Widget (Disarankan untuk membackup template)
  • Sekarang Cari kode #comments-block { atau  #comments-block{ (gunakan ctrl+f/ F3)
  • Jika sudah ketemu tambahkan kode berikut tepat di bawahnya:
max-height:350px;
border:1px solid #eee;
overflow:auto;


  •     Maka kodenya akan terlihat seperti ini :
#comments-block {
max-height:350px;
border:1px solid #eee;
overflow:auto;
etc…
}

  • Klik Pratinjau untuk melihat hasilnya. 
  • Jika sudah pas, maka Klik Simpan Template
  • Keterangan : 
  • Bagaimana CSS tersebut bekerja? Coba sobat perhatikan potongan CSS dibawah ini  :
  • height:300px; Ini untuk mengatur tinggi kotak komentar (sesuaikan keinginan kamu)
  • border:1px solid #eee;Untuk mengatur garis/ border kotak komentar (sesuaikan keinginan kamu)

6 komentar: